[Mobile Legends] Lancelot Bakal Punya Skin Baru Lagi? April 2018
[Mobile Legends] Lancelot Bakal Punya Skin Baru Lagi? April 2018 | Pada kesempatan kali ini Penulis akan mengajak kalian untuk membahas tentang survey skin salah satu hero assassin yang memang beberapa waktu lalu menjadi hero favorit bahkan hingga saat ini, Lancelot termasuk assasin yang mempunyai skill untuk menyergap musuh dengan baik, Bahkan dapat digunakan juga untuk melarikan diri jika keadaan dalam bahaya. yuk simak skin apa saya yang akan dirilis untuk lancelot kedepannya.
Lancelot Bakal Punya Skin Baru Lagi?
Entah kenapa nampaknya lancelot memang menjadi salah satu assassin yang cukup laris penggunanya, belum lama keluar skin epic royal matadornya moonton kembali melakukan survey skin baru untuk lancelot hmm kira – kira bakal seperti apa ya ? ini dia bocorannya :
Baca juga: [Mobile Legends] Prediksi Hero yang Akan Menjadi Skin Starlight Bulan Mei
Akhir kata
Memang skin-skin diatas belum pasti akan di release di normal server, Hanya sebatas survey saja. Gimana gengs agak mirip kan perpaduan warnanya ? haha Nah itulah keempat skin survey bagi lancelot yang mungkin dalam waktu dekat akan di rilis, gimana menurut pendapat kalian gengs ? mana yang paling cocok untuk lancelot. Apakah kalian setuju jika lancelot mempunyai skin lagi atau ada hero lain yang harusnya di dahulukan skinya ? silahkan tinggalkan pendapat kalian pada kolom komentar ya gengs. Akhir kata, happy gaming and keep fairplay.